Tujuan dan Sasaran

Tujuan

  1. Meningkatkan aparatur yang berkarakter, yaitu terciptanya sumber daya manusia yang sehat, mempunyai etos kerja tinggi dan berakhlak mulia dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat;
  2. Meningkatkan kualitas pelayanan;
  3. Meningkatkan kesejahteraan sosial masyarakat;
  4. Meningkatkan kualitas kerajinan dan kuliner lokal khas banjar;
  5. Meningkatkan wisata pendulangan intan trandisional;
  6. Meningkatkan wisata kampung buah.

Sasaran

  1. Semua aparatur dapat memiliki kemampuan melaksanakan tugas dan fungsinya secara berkarakter, untuk memperkecil penundaan pelayanan baik yang diminta oleh Pemerintah Kota Banjarbaru maupun masyarakat;
  2. Kepercayaan masyarakat terhadap pola pelayanan yang diberikan oleh Pemerintah Kelurahan Sungai Tiung semakin baik sehingga masyarakat tergerak untuk berpartisipatif dan inovatif dengan berwawasan lingkung